MUSI BANYUASIN (SUMATRA SELATAN), UNGKAPPERKARA.COM, - Bertempat di Rumah Ibu misyani Desa Pinang Banjar Kecamatan Sungai Lilin, Kabupaten Musi Banyuasin, Selasa (4/11/2025).
Pemasangan plafon atap adalah proses pemasangan penutup langit-langit ruangan yang umumnya mengikuti beberapa tahap utama: persiapan alat dan bahan, pemasangan rangka, pemasangan lembaran plafon, dan penyelesaian atau finishing.
"Ya, pemasangan plafon atap rumah memang merupakan salah satu kegiatan yang sering dilaksanakan oleh Satuan Tugas (Satgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD). Program ini bertujuan untuk membantu masyarakat di daerah pedesaan, salah satunya melalui program rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH)."
Pemasangan plafon dapat meningkatkan estetika dan keindahan interior rumah. Menambah kenyamanan: Plafon membantu membatasi atap dengan ruangan, sehingga membuat hunian lebih nyaman." Tutupnya.
Redaksi:

Posting Komentar untuk "Pemasangan Plafon Atap oleh Satgas TMMD Ke 126 Kodim 0401/Muba Pada sasaran RTLH"